Penyebab dan Cara Mengatasi Kantung Mata Bengkak Sebelah Kiri

Kantung mata bengkak sebelah kiri merupakan salah satu gejala penyakit tidak bisa dianggap biasa remeh. Terlebih gejala ini terjadi di bagian mata, yang merupakan indra paling berharga di dalam tubuh. Mata memiliki peran dan fungsi yang cukup sentral di dalam tubuh. Tanpa mata yang sempurna maka kehidupan pun juga akan terasa tidak sempurna. Banyak penyakit yang muncul di bagian mata, salah satunya kelainan pada retina mata dan pembengkakan pada bagian mata. Untuk itu jika kantung mata mengalami pembekakan tentu perlu tindakan tindakan agar gejala ini tidak berlangsung lama dan mengakibatkan sesuatu hal yang tidak di harapkan.


Untuk itu ada baiknya selain Anda mempelajari gejala ini sebagai gejala yang membahayakan,  Anda juga harus mendalami beberapa gejala yang membuat kantung mata bengkak sebelah kiri, kemudian penyebab disertai dengan cara-carannya. Sehingga ketika suatu waktu tiba-tiba Anda mengalami gejala ini, Anda bisa dengan cepat melakukan tindakan penyembuhan. Sehingga gejala ini tidak akan cepat menyebar. Untuk itu artikel ini akan menjelaskan beberapa gejala, penyebab dan cara mengatasi kantung mata bengkak sebelah kiri.

Ada beberapa gejala yang membuat kantung mata mengalami pembengkakan sebelah, diantaranya.
 
Adanya Hordeoulum
Istilah ini dalam bahasa Jawa sering disebut dengan ‘bintitan’. Bintitan bisa membuat kantung mata mengalami pembengkakan. Sebab efek samping yang ditimbulkan oleh gejala ini.
 
Adanya Kista Epidermal
Gejala selanjutnya yang membuat kantung mata mengalami pembegengkakan adalah adanya kista epidermal. Kista yang biasanya hanya berukuran kecil ini bisa membuat kantung mata mengalami pembengkakan. Kista ini muncul bisa disebabkan karena adanya trauma dalam diri atau gesekan di bagian mata. Ada banyak jenis – jenis kista yang penting dipahami dan dan diantisipasi kehadirannya.
 
Adanya Milia
Milia merupakan salah satu penyakit yang muncul akibat sumbatan pada saluran rambut-rambut halus. Ini bisa terjadi di bagian mata, sebab area mata terdapat beberapa bulu halus yang berpotensi munculnya milia. Salah satu efeknya bisa mengakibatkan kantung mata mengalami pembengkakan dan terasa sakit.
 
Adanya Papiloma
Papiloma merupakan benjolan jinak yang sering terjadi di daerah mata. Benjolan ini bisa menjadi salah satu gejala kuat penyebab kantung mata mengalami pembengkakan.
 
Retensi Cairan
Rentensi umumnya disebabkan perubahan hormon dalam tubuh ketika mengalami menstruasi, kehamilan atau menopause. Dampak gejala ini salah satunya adalah membuat kantung mata menjadi bengkak sebelah kiri.
 
Alergi
Penyebab selanjutnya yang membuat kantung mata mengalami pembengkakan di sebelah kiri adalah alergi. Alergi bisa menjadi pemicu kuat kantung mata mengalami pembengkakan. Alergi ini bisa muncul dari pengaruh obat, polusi lingkungan atau gigitan hewan, seperti serangga sehingga mengalami pembengkakan di bangun kantung mata.
 
Pola Tidur
Pola tidur yang tidak baik bisa menjadi pemicu munculnya pembengkakan di bagian kantung mata. Tidur yang berlebihan, kurang bisa menjadi pemicunya. Sebab mata mengalami kelelahan dan dampaknya pada bagian kantung mengalami pembengkakan.
 
Menangis
Penyebab selanjutnya yang diyakini sebagai pemicu munculnya pembengkakan pada mata adalah menangis. Menangis dalam waktu yang lama bisa mengalami pembengkakan pada bagian kantung mata, sebab banyak darah yang mengalir saat menangis
 
Cedera
Selanjutnya adalah cedera. Cedera bisa menjadi pemicu kuat kantun mata bengkak di bagian kiri. Cedera ini umumnya cerea yang terjadi di dekat area mata.
 
Iritasi
Penyebab selanjutnya yang membuat kantung mata bengkak sebelah kiri adalah adanya iritasi di bagian mata kiri. Iritasi ini biasanya berasal dari penggunaan make up yang berlebihan atau tidak cocok, sehingga mengakibatkan iritasi di bagian mata dan mengakibatkan kantung mata bengkak. Iritasi ini bisa menyebabkan kelainan pada retina mata. Untuk itu perlu kewaspadaan dalam mengenakan make up di bagian mata.

Adapun cara mengatasi kantung mata bengkak di sebelah kiri adalah.
 
Istirahat yang Cukup
Istirahat yang cukup bisa membantu pembengkakan pada kantung mata bisa kembali pulih. Selain itu istirahat cukup juga bisa membantu kesehatan tubuh, serta mengembalikan kembali stamina dan daya tahan tubuh. Selain itu juga disarankan untuk mengaplikasikan beberapa tips olahraga. Agar tubuh bisa menjadi fit, dan bagian organ yang mengalami gangguan bisa kembali normal
 
Kompres Mata
Cara selanjutnya yang dapat dipilih ketika mata sebelah mengalami pembengkakan adalah dengan melakukan pengkompresan. Cara ini merupakan cara praktis tetapi memiliki khasiat bagus dalam mengatasi kantung mata bengkak. Pengkompresan ini bisa dilakukan dengan menggunakan es batu atau menggunakan air dingin, dengan intensitas secukupnya.
 
Menghindari Hal-hal yang Menyebabkan Alergi Mata
Cara selanjutnya yang dapat dipilih ketika kantung mata sebelah mengalami pembekakan adalah dengan melakukan pola hidup sehat, salah satunya adalah menghindari hal-hal yang menyebabkan alergi mata. Hal ini dilakukan agar pembengkakan yang ada di mata tidak menjadi lebih parah.
 
Hindari Garam, Alkohol, dan Kafein yang Berlebih
Selain menghindari hal-hal yang menyebabkan alergi mata, ada hal lain yang perlu dihindari ketika kantung mata sebelah mengalami pembekakan, yakni dengan menghindari mengkonsumsi makanan yang mengandung garam, alkohol, kafein yang berlebihan. Sebab makanan yang memiliki kandungan ini memiliki pengaruh buruk terhadap penyakit yang satu ini.  Sebab minuman ini merupana bagian dari 16 dampak bahaya minuman bersoda bagi kesehatan tubuh ibu hamil. Untuk itu perlu dihindari, guna menjaga kesehatan tubuh.

Comments